5+ Cara Convert Video Youtube ke MP3 Lebih dari 1 Jam

Hingga saat ini cara convert video youtube ke MP3 ternyata banyak dicari oleh sebagian besar orang termasuk untuk video ukuran satu jam. Karena pihak dari Youtube sendiri tidak menyediakan cara tersebut, maka banyak orang akhirnya mencari cara untuk melakukannya.

Seperti sudah diketahui bahwa Youtube menjadi salah satu platform menonton video yang paling popular di dunia. Di dalamnya terdapat banyak konten menarik dan menghibur mulai dari konten berisi musik, hiburan ataupun edukasi semua tersedia di dalamnya.

Disinilah mengapa banyak orang akhirnya mendownload video tersebut, tetapi sayangnya itu justru akan membuat ruang penyimpanan pada ponsel jadi terbatas. Jangan khawatir karena Anda dapat mengunduh video youtube serta mengkompressnya ke dalam MP3 agar bisa diputar dan dinikmati.

Cara Convert Video Youtube ke MP3 Tanpa Aplikasi

Cara Convert Video Youtube ke MP3 Tanpa Aplikasi

Cara mendownload video youtube dan mengkompressnya ke dalam MP3 yang pertama adalah tanpa menggunakan aplikasi. Ini sangat cocok bagi Anda yang tidak ingin ribet dalam mengunduh aplikasi tambahan karena ruang penyimpan ponsel terbatas.

Berikut ini rekomendasi dari situs atau website yang dapat dipilih.

1. Y2Mate.Com

1. Y2Mate.Com

Sebagai seorang pengguna youtube, Anda pastinya sudah tidak asing lagi dengan keberadaan situs website satu ini bukan? Ini adalah situs compress terpopuler bagi kalangan penggemar platform nonton video tersebut.

Sebab pengguna akan diberikan kemudahan dalam mengkompress video dari Youtube menjadi MP3 dengan mudah. Adapun cara convert video youtube ke MP3 tersebut diantaranya adalah:

  • Silahkan salin link klip yang ingin diunduh melalui Youtube dahulu
  • Masuk ke situs Y2Mate dan tempelkan link tadi pada kolom dengan keterangan search or paste link here.
  • Klik pada ikon panah berwarna merah mudah
  • Tap MP3
  • Pengguna akan diarahkan ke halaman iklan dan langsung klik tanda silang
  • Lanjutkan dengan memilih tombol download.
Baca Juga:  Cara Mendownload Lagu dari Youtube MP3 tanpa Aplikasi

2. Savefrom.net

2. savefrom.net

Selain ada Y2Mate, Anda juga dapat mempertimbangkan untuk menggunakan savefrom.net juga. Sama seperti dengan sebelumnya, penggunaan dari savefrom.net buat mendownload video inilah sangat mudah dan simple.

Bahkan file yang akan didownload juga dapat disesuaikan dengan keinginan pengguna untuk berbagai format termasuk dengan MP3 tersebut. Berikut ini penggunaan dari layanan situs download:

  • Salinkan link klip yang akan di download dari Youtube
  • Kemudian masuk ke dalam situs savefrom.net
  • Tempelkan link atau url video yang telah disalin tadi ke dalam kolom yang telah disediakan
  • Pilihlah format MP3
  • Kemudian tab download dan tunggu perintah berikutnya yang tertera pada layar.

Baca Juga : Cara Download Lagu dari Youtube MP3

3. ytmp3.mobi

ytmp3.mobi

Video Youtube berapa durasipun dapat dikompress menggunakan situs layanan ini termasuk durasi satu jam sekaligus. Semua dapat dilakukan dengan mudah baik melalui smartphone ataupun ponsel Anda.

Cara melakukan download menggunakan situs ini lebih mudah, tetapi tidak ada salahnya untuk mencoba tutorialnya berikut:

  • Buka ytmp3.mobi
  • Copy link url Youtube yang ingin di download
  • Pastekan ke kolom yang sudah tersedia
  • Klik tombol untuk mendownload, bisa klik Mp3 atau Mp4 sesuai kebutuhan
  • Klik bagian Konverter
  • Tunggu sampai berhasil dikompress
  • Jika sudah ditampilkan hasil, klik tombol Download
  • Tunggu beberapa saat hingga proses pengunduhan selesai

4. Ontiva.com

4. Ontiva.com

Walaupun keberadaan dari situs ini, tidak sepopuler dengan sebelumnya tetapi tidak ada salahnya Anda mencoba untuk memanfaatkannya juga lho. Untuk cara convert video youtube ke MP3 menggunakan situs ini, Anda bisa menyimak panduannya berikut:

  • Silahkan buka video youtube yang sudah dikonversi terlebih dahulu dan salin linknya
  • Akses situs ontiva dan tempelkan link pada tempat yang telah disediakan
  • Nantinya terdapat beberapa pilihan, Anda dapat memilih download ke MP3.

Baca Juga : Cara Mengubah Video Youtube Menjadi Teks

Aplikasi Convert Video Youtube Menjadi MP3

Aplikasi Convert Video Youtube Menjadi MP3

Selain dapat mempertimbangkan situs diatas, Anda juga dapat mempertimbangkan untuk menggunakan aplikasi berikut untuk mendownload klip dari youtube dan mengubahnya ke format MP3.

Baca Juga:  Cara Mengatasi Status WA Tidak Muncul / Hilang 100% Work

1. Video Downloader

1. Video Downloader

Pertama, Anda bisa menggunakan video downloader satu ini dimana dapat digunakan untuk mengunduh video dari berbagai sumber. Tidak hanya melalui youtube saja, tetapi juga mulai dari story IG, Reels, WhatsApp dan masih banyak lagi.

Menariknya dengan menggunakan layanan inilah Anda dapat mengubah dengan mudah format ke dalam MP3 sehingga dapat dinikmati tanpa perlu menonton videonya. Untuk yang ingin mendownload bisa mengunjungi https://play.google.com/store/apps/details?id=video.downloader.videodownloader.tube

2. Tube Video Downloader & Video

Kedua adalah aplikasi Tube Video Downloader & Video ini dimana sudah diunduh oleh jutaan orang di Playstore. Cara menggunakan aplikasi inipun sangat mudah yakni pengguna dapat menyalink linknya terlebih dahulu dan menempelkannya pada kolom yang sudah disediakan.

Mengubah format video dari Youtube menjadi MP3 ternyata banyak dicari oleh masyarakat baik tanpa aplikasi ataupun dengan aplikasi. Sebab dengan begitu, Anda dapat menikmati kontennya tanpa jaringan internet ataupun dengan menonton videonya. Ingin mendownloadnya? Bisa melihat di https://play.google.com/store/apps/details?id=com.video.downloader.eopiu

Dengan mengubahnya ke dalam format MP3 itulah juga sangat cocok untuk menemani aktivitas bersantai tanpa perlu khawatir kuota internet jebol. Anda dapat memilih sendiri cara convert video Youtube ke MP3 Sesuai dengan keinginan.